Seminar Nasional Literasi Digital


Masifnya perkembangan teknologi dan hadirnya internet membawa banyak perubahan pada dunia terkait dengan aktivitas, produktivitas dan interaksi kita di ruang digital penting untuk dapat disikapi dengan tepat, bijak dan bermanfaat sebagai ruang yang positif dan memiliki nilai kreativitas dan bermanfaat.

Sejalan dengan hal tersebut SMK WELA menyelenggarakan Seminar Nasional Literasi Digital Sektor Pendidikan kerjasama dengan Kominfo, UIN Prof. K.H Syaifudin Zuhri Purwokerto dan SMK WELA menghadirkan nara sumber yang sangat kompeten dibidangnya yaitu Prof. Dr. Fauzi, M.Ag, Sony Susandra, M.Ag dan Leni Fitriani. Moderator Kepala SMK WELA Fatkhul Aziz, S.Ag.

Materi seminar diantaranya yaitu:

  1. Perundungan di Dunia Maya (Cyberbullying)
  2. Ujaran Kebencian (Hate Speech)
  3. Etika & Etiket Berinternet
  4. Tindakan Etis Terkait Konten Negatif

Kerjasama DUDIKA